Menu Tutup

Syarat–Syarat Wudhu

  1. Islam.
  2. Tamyiz (cukup umur dan ber’akal).
  3. Suci dari haidh dan nifas.
  4. Lepas dari segala hal dan sesuatu yang bisa menghalang sampai air ke kulit.
  5. Tidak ada sesuatu disalah satu anggota wudhu` yang merubah keaslian air.
  6. Mengetahui bahwa hukum wudhu` tersebut adalah wajib.
  7. Tidak boleh beri`tiqad (berkeyakinan) bahwa salah satu dari fardhu–fardhu wudhu`hukumnya sunnah (tidak wajib).
  8. Kesucian air wudhu` tersebut.
  9. Masuk waktu sholat yang dikerjakan.
  10. Muwalat .

Dua syarat terakhir ini khusus untuk da`im al-hadats .

Sumber: Safinatun Najah

Baca Juga: